Puisi Anugerah Terlintas
Monday, September 08, 2014
Puisi anugerah terlintas. Anugerah adalah sebuah kenikmatan. atau suatu pemberian yang tak terduga jika menurut bahasa yang di pergunakan di dalam kehidupa sehari- hari, Jadi yang di maksud puisi anugerah terlintas adala ketika mata memandang, menatap sesuatu hal yang indah, atau anugerah yang terlintas.
Sesungguhnya pengertian anugerah yang sebenarnya, anugerah adalah suatu kenikmatan, Terlebih lagi jika yang memberikan anugerah adalah sosok yg sangat terhormat serta Maha Agung di mata insan manusia, Belum lagi jika anugerah yg diberikan itu adalah penentu kebahagiaan pada diri kita sebagai manusia pilihanNya.
Begitualh sekilas tentang anugerah salah satu judul puisi di kesempatan ini, adapun masing masing judul puisinya antara lain.
Elok mata memandang
Tak ingin merubah arah pandangan
Tatapan menawan laksana mawar yang mekar
Indah di pandang... namun tak mudah di senduh
Pesona auramu bangkitkan hening, hati pada kasmaran
Mata terlena
Logika tak henti menatap
Seakan terus ingin mencʋmbu
Sungguh kesejukan Mata tak sanggup alihakan arah tatapan
Hening selaksa rasa
Meresap jejak arah pandangan
Diam aku terpaku
Anugrah Terindah terlintas mata
Haru biru Kupandang, namun berbalas Abu abu
Oh,..indahnya
Tenggelam rasa di beranda pandangan
Namun sungguh sayang anugrah terindah terlintas mata
ada yang memilikinya
#anderline
BLPN 080914
tatkala semilir angin berhembus
malam tak berbintang
:sunyi
:sepi
:gelap
:menyelimuti
angan menghampa
Di lintas nirwana fantasi melayang
bait nyanyian jiwa
hilang seketika
entah kemana
raib tak berjejak,
Segala rasa
dari prasa
:bahagia
:gembira
berpadu pada satu jiwa
sirna..
Hening
membelai
syair pun buyar
bisu membungkam
lalu tenggelam
seiring senyapnya malam
Anderline
BLPN 070914
---------
Demikianlah puisi anugerah terlintas. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.
Sesungguhnya pengertian anugerah yang sebenarnya, anugerah adalah suatu kenikmatan, Terlebih lagi jika yang memberikan anugerah adalah sosok yg sangat terhormat serta Maha Agung di mata insan manusia, Belum lagi jika anugerah yg diberikan itu adalah penentu kebahagiaan pada diri kita sebagai manusia pilihanNya.
Begitualh sekilas tentang anugerah salah satu judul puisi di kesempatan ini, adapun masing masing judul puisinya antara lain.
- Puisi anugerah terlintas
- Puisi hening.
PUISI ANUGERAH TERLINTAS
Ohh..indahnya engkau dari pandanganElok mata memandang
Tak ingin merubah arah pandangan
Tatapan menawan laksana mawar yang mekar
Indah di pandang... namun tak mudah di senduh
Pesona auramu bangkitkan hening, hati pada kasmaran
Mata terlena
Logika tak henti menatap
Seakan terus ingin mencʋmbu
Sungguh kesejukan Mata tak sanggup alihakan arah tatapan
Hening selaksa rasa
Meresap jejak arah pandangan
Diam aku terpaku
Anugrah Terindah terlintas mata
Haru biru Kupandang, namun berbalas Abu abu
Oh,..indahnya
Tenggelam rasa di beranda pandangan
Namun sungguh sayang anugrah terindah terlintas mata
ada yang memilikinya
#anderline
BLPN 080914
PUISI HENING
Di ambang malamtatkala semilir angin berhembus
malam tak berbintang
:sunyi
:sepi
:gelap
:menyelimuti
angan menghampa
Di lintas nirwana fantasi melayang
bait nyanyian jiwa
hilang seketika
entah kemana
raib tak berjejak,
Segala rasa
dari prasa
:bahagia
:gembira
berpadu pada satu jiwa
sirna..
Hening
membelai
syair pun buyar
bisu membungkam
lalu tenggelam
seiring senyapnya malam
Anderline
BLPN 070914
---------
Demikianlah puisi anugerah terlintas. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.