Kumpulan Puisi Bertema Tentang Jawaban
Sunday, November 16, 2014
Kumpulan puisi bertema tentang jawaban atau puisi puisi jawaban, pengertian Jawaban adalah sesuatu hasil yg dilakukan manusia entah itu secara lisan maupun perbuatan. berdasakan kamus bahasa indonesia jawaban adalah sahutan; balasan atau tanggapan.
Jawab dan menjawab merupakan sudah kewajiban, sebagai manusi yang di anugerahi akal, untuk menjawab pertanyaan yang di lontarkan, walau pun terkadang pertanyaan yang di ontarkan di jawab salah, namun itulah manusia tak lepas dari salah dan khilaf dalam hidup.
Dan berkaitan dengan kata jawab dan jawaban, puisi kali ini bertema tentang kata jawaban, yang mana puisi-puisi yang diupdate ini , dalam bait baitnya terdapat katakata tentang jawaban, walau judulnya bukan kosakata jawaban akan tetapi makna puisinya tetap bermakna jawaban, bagai mana puisinya, selengkapnya disimak saja berikut ini.
Yang dulu pernah kurindukan
Kini hadir membawa jawaban
Ketulusan mu membuatku bertahan
menghadapi segala cobaan
Ya Robb..
Syukur ku ucapkan pada Mu
Telah kau kirimkan dia untuk Ku
Berbagi kisah suka duka dengan ku
Kini ku telah temukan jawaban
yang telah lama ku nantikan..
PUISI KERINGAT PELEBUR DOSA
Apa ini jawaban dariMu Tuhan?
Seharian bercucuran keringat. Jejak kaki lelah bergeming keluh padaMu.
Si langit yang mulai cerah menapaki bulan ramadan. Jejak kaki mantap melangkah menyambut mentari tenggelam disore hari, mengundang azdan maghrib berkumandang.
Jejak slalu bersyukur meski hanya dengan segelas teh panas menumpahkan keringat seisi badan.
3 rokaat berlalu langkah jejak kaki dari rumahMu Kembali ke peraduan. Menanti perkencanan teraweh dan isya berjumpa dengan panasnya....
Terima kasih Tuhan
Moga tetesan keringat kami
Kelak jadi saksi pelebur dosa
Puisi Menunggu Jawaban
Ku tunggu jawaban-Mu Tuhan
Air mata seolah habis terkuras
Letih menanti
Lelah hingga kejari-jari
Aku pasrah
Entah Engkau sayang atau teramat sayang
Seolah mendekapku erat
Tapi apa aku mampu
Terus mendekap dalam kasih-Mu
Aku takut Tuhan
Teramat takut
Bila suatu hari aku lupa
Kasih-Mu sejagad raya
PUISI MAKA IJINKANLAH AKU
Maka ijinkanlah aku menari di bawah hujan
Bermandi cahaya rembulan di batas sadar
Bercanda dengan gigilnya nalar
Adakah keingintahuan itu mendapat jawaban yang kau inginkan?
Maka ijinkanlah aku menari di antara pucuk pucuk daun cemara
Berlenggok mengikuti irama bayu lalu
Menyapa hari dalam kemelut diri
Adakah kesadaran itu datang setelah kemaksiatan masuk dalam helaan nafasmu?
Maka ijinkanlah aku mensuci diri
Mewakili hati hati yang terkoyak
Melangitkan doa-doa permohonan
Agar udara kembali mengalir dalam setiap pembuluh darah
Melalui pori-pori kesadaran
Maka ijinkanlah aku!
Puisi Menanti Sebuah Jawaban
Seandai nya kata bisa bicara, lebih jelas dari hanya sekedar kata, mungkin aku tak perlu membuat puisi cinta untukmu.....
Maka izinkanlah goresan tinta. Bicara lebih banyak tentang apa yang tersimpan, tetang rasa yang ada dalam dada,
aku merasa menginjak bumi pertama kali, saat bertemu dengan mu,,,
rambut yang indah,
mata yang mempesona
bibir yang manis,
sebuah kesan yang begitu menggoda darimu..
Dan rasa ini pun lahir....
Yang tak bisa terbaca dengan kata-kata, yang mengusik hati dan fikiran.
Aku hanya ingin mengenalmu lebih jauh, berbincang tentang apa pun, dan menertawakan hembusan angin yang bersama, tidakkah aku aneh bagimu,,,,.?
Aku coba menembak rembulan pun meleset, setidak nya ku dapatkan sepotong bintang,
seandai nya cintaku hanya bertepuk sebelah tangan, setidak nya aku sudah jujur mengungkapkan nya kepada mu
---------------
Demikianlah puisi jawaban. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label puisi religi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.
Jawab dan menjawab merupakan sudah kewajiban, sebagai manusi yang di anugerahi akal, untuk menjawab pertanyaan yang di lontarkan, walau pun terkadang pertanyaan yang di ontarkan di jawab salah, namun itulah manusia tak lepas dari salah dan khilaf dalam hidup.
Dan berkaitan dengan kata jawab dan jawaban, puisi kali ini bertema tentang kata jawaban, yang mana puisi-puisi yang diupdate ini , dalam bait baitnya terdapat katakata tentang jawaban, walau judulnya bukan kosakata jawaban akan tetapi makna puisinya tetap bermakna jawaban, bagai mana puisinya, selengkapnya disimak saja berikut ini.
Puisi jawaban
Kuakhiri sudah sebuah penantianYang dulu pernah kurindukan
Kini hadir membawa jawaban
Ketulusan mu membuatku bertahan
menghadapi segala cobaan
Ya Robb..
Syukur ku ucapkan pada Mu
Telah kau kirimkan dia untuk Ku
Berbagi kisah suka duka dengan ku
Kini ku telah temukan jawaban
yang telah lama ku nantikan..
PUISI KERINGAT PELEBUR DOSA
Oleh: Kusuma Jidarul Iwan
Apa ini jawaban dariMu Tuhan?Seharian bercucuran keringat. Jejak kaki lelah bergeming keluh padaMu.
Si langit yang mulai cerah menapaki bulan ramadan. Jejak kaki mantap melangkah menyambut mentari tenggelam disore hari, mengundang azdan maghrib berkumandang.
Jejak slalu bersyukur meski hanya dengan segelas teh panas menumpahkan keringat seisi badan.
3 rokaat berlalu langkah jejak kaki dari rumahMu Kembali ke peraduan. Menanti perkencanan teraweh dan isya berjumpa dengan panasnya....
Terima kasih Tuhan
Moga tetesan keringat kami
Kelak jadi saksi pelebur dosa
Puisi Menunggu Jawaban
Oleh: Sriwijaya
Ku tunggu jawaban-Mu TuhanAir mata seolah habis terkuras
Letih menanti
Lelah hingga kejari-jari
Aku pasrah
Entah Engkau sayang atau teramat sayang
Seolah mendekapku erat
Tapi apa aku mampu
Terus mendekap dalam kasih-Mu
Aku takut Tuhan
Teramat takut
Bila suatu hari aku lupa
Kasih-Mu sejagad raya
PUISI MAKA IJINKANLAH AKU
Oleh: Ashint
Maka ijinkanlah aku menari di bawah hujanBermandi cahaya rembulan di batas sadar
Bercanda dengan gigilnya nalar
Adakah keingintahuan itu mendapat jawaban yang kau inginkan?
Maka ijinkanlah aku menari di antara pucuk pucuk daun cemara
Berlenggok mengikuti irama bayu lalu
Menyapa hari dalam kemelut diri
Adakah kesadaran itu datang setelah kemaksiatan masuk dalam helaan nafasmu?
Maka ijinkanlah aku mensuci diri
Mewakili hati hati yang terkoyak
Melangitkan doa-doa permohonan
Agar udara kembali mengalir dalam setiap pembuluh darah
Melalui pori-pori kesadaran
Maka ijinkanlah aku!
Puisi Menanti Sebuah Jawaban
Oleh : rifQiana putra
Seandai nya kata bisa bicara, lebih jelas dari hanya sekedar kata, mungkin aku tak perlu membuat puisi cinta untukmu.....Maka izinkanlah goresan tinta. Bicara lebih banyak tentang apa yang tersimpan, tetang rasa yang ada dalam dada,
aku merasa menginjak bumi pertama kali, saat bertemu dengan mu,,,
rambut yang indah,
mata yang mempesona
bibir yang manis,
sebuah kesan yang begitu menggoda darimu..
Dan rasa ini pun lahir....
Yang tak bisa terbaca dengan kata-kata, yang mengusik hati dan fikiran.
Aku hanya ingin mengenalmu lebih jauh, berbincang tentang apa pun, dan menertawakan hembusan angin yang bersama, tidakkah aku aneh bagimu,,,,.?
Aku coba menembak rembulan pun meleset, setidak nya ku dapatkan sepotong bintang,
seandai nya cintaku hanya bertepuk sebelah tangan, setidak nya aku sudah jujur mengungkapkan nya kepada mu
---------------
Demikianlah puisi jawaban. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label puisi religi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.