Puisi Telah Usai
Friday, November 07, 2014
Puisi telah usai. Arti usai adalah dalam keadaan bubar, berakhir, selesai, habis atau sudah lampau. Kata usai memiliki arti dalam kelas verba atau kata kerja sehingga usai dapat menyatakan suatu tindakan, keberadaan, pengalaman, atau pengertian dinamis lainnya.
Berkaitan dengan kata usai, dibawah ini dua puisi berjudul atau bertema telah usai, Nah bagaimana cerita dan kata kata usai dalam bait puisi tersebut, untuk lebih jelasnya silahkan disimak saja kedua puisinya berikut ini
Beranda cinta di pelataran maya
Namun tinta ini masih berharap menari bersama jemarimu
Di kertas usang yang telah kita lukiskan
Ya ... serupa pelangi
Biasnya tak ada lagi jejak
Mungkin nanti
Entah kapan? sudah enam duabelas kali
Kita tak mengenal lagi
Aku tau....
Almanakpun gelisah
Pada ujung yang kita duga
Sebagai kisah berbingkai resah
Pun telah ku tanggalkan
Sebagai memori kisah kita
Kisah cinta dari sebuah badai
Tak akan pernah pudar meski telah ditelan masa
DTB
Kediri, 20022015
Puisi Kejam
Menyesal...........
mengapa hal itu terjadi?
aku bagaikan orang buta
telah salah memilihmu
Fikirku........
engkaulah nahkoda kehidupan
siap berlayar sampai tujuan
menerjang deburan ombak
menghadapi masa depan yang lebih kemilau
tirai kasih telah membentang manja
Dan..........
segala janji-janji telah usai
rangkaian hadis-hadis cintapun telah musnah
Ingatlah............!
janji manismu dulu
Pengecut....
pecundang....
sebutan pantas untukmu
Engkau kejam!
sangat kejam
laksana seekor serigala
yang melonglong
diatas bukit telʌnjang
Sadarlah.....!
Engkau siapa?
asa yang terbuang
bagai sampah menggunung
kejorokan yang tersirat
yang busuk nan pantas dibakar
menjadi abu yang hina
Engkau bak anjing menggonggong
berkeliaran di hutan liar
tanpa akal pikiran.
Demikianlah puisi telah usai. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label aneka puisi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.
Berkaitan dengan kata usai, dibawah ini dua puisi berjudul atau bertema telah usai, Nah bagaimana cerita dan kata kata usai dalam bait puisi tersebut, untuk lebih jelasnya silahkan disimak saja kedua puisinya berikut ini
Puisi Telah Usai
Usai sudah!Beranda cinta di pelataran maya
Namun tinta ini masih berharap menari bersama jemarimu
Di kertas usang yang telah kita lukiskan
Ya ... serupa pelangi
Biasnya tak ada lagi jejak
Mungkin nanti
Entah kapan? sudah enam duabelas kali
Kita tak mengenal lagi
Aku tau....
Almanakpun gelisah
Pada ujung yang kita duga
Sebagai kisah berbingkai resah
Pun telah ku tanggalkan
Sebagai memori kisah kita
Kisah cinta dari sebuah badai
Tak akan pernah pudar meski telah ditelan masa
DTB
Kediri, 20022015
Puisi Kejam
Oleh: Kirei Na
Menyesal...........mengapa hal itu terjadi?
aku bagaikan orang buta
telah salah memilihmu
Fikirku........
engkaulah nahkoda kehidupan
siap berlayar sampai tujuan
menerjang deburan ombak
menghadapi masa depan yang lebih kemilau
tirai kasih telah membentang manja
Dan..........
segala janji-janji telah usai
rangkaian hadis-hadis cintapun telah musnah
Ingatlah............!
janji manismu dulu
Pengecut....
pecundang....
sebutan pantas untukmu
Engkau kejam!
sangat kejam
laksana seekor serigala
yang melonglong
diatas bukit telʌnjang
Sadarlah.....!
Engkau siapa?
asa yang terbuang
bagai sampah menggunung
kejorokan yang tersirat
yang busuk nan pantas dibakar
menjadi abu yang hina
Engkau bak anjing menggonggong
berkeliaran di hutan liar
tanpa akal pikiran.
Demikianlah puisi telah usai. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label aneka puisi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.