Skip to main content

Puisi Semoga Lanjar

Puisi Semoga Lanjar
Puisi semoga lanjar.  Semoga kata lain dari moga-moga,  kata semoga yang sering kita jumpai seperti semoga baik baik saja,  semoga kau bahagia, semoga cinta kita abadi selamnaya , semoga sepat sembuh dan lain lain sebaginya.

Semoga lancar, judul puisi dikesempatan ini, salah satu penggalan baitnya. "Membakar suasana ini Dan senja yg meredupkan hari Aku masih berharap engkau cepat kemari Tidak sedikitpun dalam fikirku, Tinggalkan jejak langkahmu Menghapus raut indah ayumu Walaupun mereka tak sependapat padaku". selengkapnya dari bait ini, disimak saja puisinya berikut ini.

PUISI SEMOGA LANCAR

Lelahku di penghujung hari
Bosan merangkul tubuh ringkih ini
Aku tidak menginginkan apapun dari panjangnya penantian ini
Aku tidak perduli
Di awal pagi hingga panas mentari membakar suasana ini
Dan senja yg meredupkan hari
Aku masih berharap engkau cepat kemari
Tidak sedikitpun dalam fikirku
Tinggalkan jejak langkahmu
Menghapus raut indah ayumu
Walaupun mereka tak sependapat padaku

Aku bukanlah insan yg dilahirkan dari anggota sempurna dg tahta ataupun harta
Namun aku yakin dan mampu membuat bahagiamu
Sekuat tenaga aku arungi hingga di seberang negeri
Aku hanya ingnkan kehidupan yg layak
dimasa yg akan datang

Ya Allah
Tangga demi tangga telah aku pijaki
Berharap di kemudian hari
Sampai ketujuan puncak yg ku lewati
Dunia pasti berputar
I miss my love

Aku percaya engkau adalah yg terbaik
Di awal tahun, kita akan bersama
Aku berharap sampai renta dan sampai menutup mata

Di sisa waktu yg ada
Aku tdk bersama
Jagan ragu dan bosan
Aku akan kembali sembari memeluk masa yg selama ini aku tunggu
----------------

Demikianlah puisi semoga lancar. Baca juga pusi pusi yang lain yang ada di blog ini, semoga menghibur dan bermanfaat. Sampai jumpa di artikel selanjutnya. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.