Pusi Sejauh Malam
Wednesday, October 21, 2015
Pusi sejauh malam. Malam adalah ketika manusia berhenti sejenak dalam aktivitas dunia di siang hari. Dunia yang dipenuh cahaya serta hiruk- pikuk manusia berlomba memenuhi kebutuhan materi. Malam artinya ketika jiwa melakukan meditasi untuk menemukan kenyamanan serta kedamaian hati.
Pusi sejauh malam, judul puisi malam di kesempatan ini, bagaimana cerita dan makna dibalik rangkaian bait baitnya, untuklebih jelasnya silahkan disimak saja berikut ini, puisinya.
Kembali datang
Menjemput bisik lengang
Disana pintu waktu beranjak
Melangkahkan detak
Malam
Kembali menjelang
Menutup lembar petang
Yang sekian lalu retak
Terbelah putaran memihak
Dengarlah
Bisik jendela berderak
Terhempas desakan angin menabrak
Menembus tirai yang melipat terhenyak
Membuka gorden sedikit celah beliak
Lihatlah
Pintu hitam menguak
Sebuah lingkaran sunyi yang menyambut digelak
Tawa seringai topeng-topeng bisu mengajak
Cerita berwajah suram mimpi menyalak
Malam
Tersenyum penuh tipuan
Raibkan temaram dari bilik sore tenggelam
Membawa kabur samar jingga mengelam
Kedasar telaga warna pekat mengkolam
Malam
Mencuri riang matahari menghilang
Mengubur sinar dari mata memandang
Kini hanya tinggalkan serpihan terang
Dari sabit bulan yang datang mengerang
Hony
Pelabuhan Ratu 191015
Demikianlah puisi sejauh malam. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label aneka puisi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.
Pusi sejauh malam, judul puisi malam di kesempatan ini, bagaimana cerita dan makna dibalik rangkaian bait baitnya, untuklebih jelasnya silahkan disimak saja berikut ini, puisinya.
Pusi Sejauh Malam
MalamKembali datang
Menjemput bisik lengang
Disana pintu waktu beranjak
Melangkahkan detak
Malam
Kembali menjelang
Menutup lembar petang
Yang sekian lalu retak
Terbelah putaran memihak
Dengarlah
Bisik jendela berderak
Terhempas desakan angin menabrak
Menembus tirai yang melipat terhenyak
Membuka gorden sedikit celah beliak
Lihatlah
Pintu hitam menguak
Sebuah lingkaran sunyi yang menyambut digelak
Tawa seringai topeng-topeng bisu mengajak
Cerita berwajah suram mimpi menyalak
Malam
Tersenyum penuh tipuan
Raibkan temaram dari bilik sore tenggelam
Membawa kabur samar jingga mengelam
Kedasar telaga warna pekat mengkolam
Malam
Mencuri riang matahari menghilang
Mengubur sinar dari mata memandang
Kini hanya tinggalkan serpihan terang
Dari sabit bulan yang datang mengerang
Hony
Pelabuhan Ratu 191015
Demikianlah puisi sejauh malam. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label aneka puisi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.