Puisi Adakah Jumawa Disana
Tuesday, December 22, 2015
Puisi adakah jumawa disana. Pengertian jumawa berdasarkan kamus bahasa indonesia, jumawa adalah angkuh; congkak; suka mencampuri perkara orang lain. adakah jumawa disana, satau dari dua judul puisi dikesempatan ini, adapun masing masing judul puisinya antara lain.
PUISI ADAKAH JUMAWA DISANA
Aku terkesima
berandaku geliatkan rasa tak suka
sepongah itukah tampilanku
Mungkin benar mungkin juga salah eja
aku sedih sedangkal itukah menterjemahkan kemeja di raga
niat hati tampil apa adanya maaf jika mengganggu sudut netra
Mampirlah diberandaku kawan
sempatkan membaca pustaka tertera
beri tau aku : adakah jumawa disana
Kuharap kalimatmu bukan buah kesumat masa lalu
apalagi rentetan sengketa diri pada sejawatku sendiri
lalu menyapu rata tiap insan berseragam sama
tak bijak memvonnis cuma lantaran tampilan terbaca
#Billymoonistanaku, Selasamalam, Des 22/2015 = 23:00 wib
PUISI DISANA
Disana, ya aku pernah disana
melanjutkan dimensi kehidupan seturut suara hati
memunguti dedaunan kering sisa malam
Disana, ya aku pernah merangkai mimpi
menyamakan langlah langkah kecil di pantai Panjang
mengakrapi sepi di pelukan tembang malam
Jarak waktu dan ruang mengalir seirama ritme zaman
hiruk pikuk ibukota tak mampu mengikis nostalgia
kenangan itu melengkapi indahnya pelangi
Melukis mimpi diatas kanvas tentu dapat dengan berbagai cara
seiring sejalan tak pula harus satu titik tujuan
sengketa hati sejatinya upaya menyamakan persepsi
mari mengatur posisi dengarkan bisikan nurani
menata ulang konstruksi diri menuju insan sejati
#Billymoonistanaku, Minggupagi, Maret 06/2016 = 10:10 Wib
Demikianlah puisi adakah jumawa disana. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label aneka puisi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.
- Puisi adakah jumawa disana
- Puisi disana
PUISI ADAKAH JUMAWA DISANA
Karya MS sang muham
Aku terkesimaberandaku geliatkan rasa tak suka
sepongah itukah tampilanku
Mungkin benar mungkin juga salah eja
aku sedih sedangkal itukah menterjemahkan kemeja di raga
niat hati tampil apa adanya maaf jika mengganggu sudut netra
Mampirlah diberandaku kawan
sempatkan membaca pustaka tertera
beri tau aku : adakah jumawa disana
Kuharap kalimatmu bukan buah kesumat masa lalu
apalagi rentetan sengketa diri pada sejawatku sendiri
lalu menyapu rata tiap insan berseragam sama
tak bijak memvonnis cuma lantaran tampilan terbaca
#Billymoonistanaku, Selasamalam, Des 22/2015 = 23:00 wib
PUISI DISANA
Karya MS sang muham
Disana, ya aku pernah disanamelanjutkan dimensi kehidupan seturut suara hati
memunguti dedaunan kering sisa malam
Disana, ya aku pernah merangkai mimpi
menyamakan langlah langkah kecil di pantai Panjang
mengakrapi sepi di pelukan tembang malam
Jarak waktu dan ruang mengalir seirama ritme zaman
hiruk pikuk ibukota tak mampu mengikis nostalgia
kenangan itu melengkapi indahnya pelangi
Melukis mimpi diatas kanvas tentu dapat dengan berbagai cara
seiring sejalan tak pula harus satu titik tujuan
sengketa hati sejatinya upaya menyamakan persepsi
mari mengatur posisi dengarkan bisikan nurani
menata ulang konstruksi diri menuju insan sejati
#Billymoonistanaku, Minggupagi, Maret 06/2016 = 10:10 Wib
Demikianlah puisi adakah jumawa disana. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label aneka puisi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.