Skip to main content

Puisi Buat Suami | Syukron Ya Zaujiy

Puisi Buat Suami | Syukron Ya Zaujiy

Puisi buat suami | puisi syukron ya zaujiy. Sukron, Bila terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia, syukron bisa diartikan menjadi terima kasih.

istilah ini biasa diucapkan saat seorang mendapatkan anugerah hadiah, sanjungan, kebanggaan, atau hal- hal yg membuat dirinya berbahagia dari orang lain.

Jadi sukron ya zaujiy artinya, terimaksih suamiku, sebagai baman di ketahui adalah zauji bahasa arab  dan jika di terjemahakan kedalam bahasa Indonesia artinya suamiku.

Sukron ya zauji kata ini mengucapkan banyak terima kasih kepada sang suami tercinta.

Didalam bahasa sehari-hari, ucapan terima kasih biasanya dibalas dengan kata ,sama-sama, ataupun terima kasih kembali.

lalu, bagaimana dengan syukron. ketika menerima ucapan syukron, kita malah dianjurkan untuk membalas dengan ucapan afwan. Kenapa begitu, bukannya kata afwan, berarti maaf.

Kata afwan memang biasa diartikan sebagai maaf serta terkesan tidak pas Bila diucapkan untuk membalas kata syukron. akan tetapi menurut para ulama, ucapan afwan ini juga tak ada salahnya sebab termasuk kategori muamalah atau hubungan sosial.

Jadi, pengucapan afwan dimaksudkan sebagai indikasi kerendah hati seorang yg telah berbuat sesuatu hal yang lantas mendapat ucapan syukron.

Sebagaimana kata Syukron dalam bahasa Indonesia berarti Terimakasih. dan saujiy artinya suamiku, maka puisi di bawah ini menceritakan tentang terimakasih kepada suaminya. bagaiman puisinya, silahkan disimak saja berikut ini, puisi berformat patidusa.

PUISI SUKRON YA ZAUJIY

Bertemu engkau di surga
Peduli nasehat teguran
Bukti cinta
Padaku

Katamu
Maafkan salahku
Mengingat kebaikan akhlakku
Keliruku tak butakan hatimu

Perang islami mujahid sejati
Jihad mengais nafkah
Pemegang amanah
Imam

Romantisku
Bukan rayuan
Aksara raga bermakna
Membangunkanmu di sepertiga malam

Aku mencintaimu karena Allah
Pembawa mutiara firdausy
Khalifah dunia
Zaujiy

Kemilau Mata Bening
SAA/Makassar

DemikianlahPuisi buat suami | puisi syukron ya zaujiy. Simak/baca juga puisi patidusa yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label puisi patidusa atau puisi religi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.