Puisi Cinta Dan Bunga
Sunday, February 28, 2016
Puisi cinta dan bunga, Bunga dan cinta dalam percintaan merupakan hal yang romantis, dan terkadang melambangkan kemesraan cinta atau sesuatu hal yang bersifat mesra, dan romatis kepada pacar tersayang, sebagaimana pengertian bunga adalah lambang dari cinta serta tanda romantisme, sebab dari setiap bagian bunga begitu indah di pandang bentuknya serta baunya yg harum. Sedangkan cinta adalah emosi dari kasih sayang yg kuat serta ketertarikan pribadi. didalam konteks, filosofi cinta merupakan sifat baik yg mewarisi semua kebaikan, perasaan belas kasih serta kasih sayang.
Cinta dan bunga, salah satu judul puisi dari kesempatan ini, adapun masing masing judul puisinya antara lain.
Rongga dada pecah mendera
Berkaki langit kelam menghitam
Serpihan lara hangus menggeram
Setangkai mawar putih harumnya
Tertetes embun bening kelopaknya
Kumbang datang merekah madu
Terhisap habis berampas pilu
Sederet luka menganga parah
Menetes darah hingga tumpah
Setipis ari cinta berasmara
Seraut puja tercoret nista
Satu belati mengiris perih
Menghambur darah bebasnya gundah
Maut melambai jiwa pun sirna
Sepenggal rasa tinggal cerita
Angin Malam
5 Februari 2016 17:17
Memutar roda remang membatu
Lolongan awan berbisik pilu
Tertanda linangan tiba bertalu
Serapah burung bergema riuh
Menjinjing raut penuh keluh
Tergʌmbar ranting mencakar langit
Separuh petuah malam menjerit
Tawa berderai penghuni sesat
Menepuk dada menyabda kuat
Buas memangsa pasukan kemelut
Menghiba ratap pecahnya mulut
Misteri histeris berkabut gelap
Kabur melangkah pendosa tiarap
Liar berkaca jemari meraba
Terayun belati senyumpun tiba
02022016
Salam Satu Hati
Angin Malam
Bongkahan memutih berkilau bak perak disepuh jadi permata...
Sabda kasih merengkuh balutan canda menjadi tawa bahagia...
Merajut asmara biru menautkan rupawan dalam lilitan cinta...
Tersingkap benang emas halus dikulit putih memancar gairah...
Pada dada ranum mengembang bunga tertatap benih...
Usapan lembut berikrar janji disela tarikan desah...
Pengabadian cinta bermulut manis bibir mengulum celah...
Selaput ari merentang kisah asmara meneteskan noda...
Berdaun hijau dan bermanik bening lugu tersapa...
Ayu melentik selendang merah terperah durjana...
Habis berampas tinggal rasa terdera coretan siksa...
23012016
Salam Satu Hati
Angin Malam
Demikianlah Puisi cinta dan bunga karya dari Angin malam, silakan di telusuri di blog ini karya dia yang lain. jika suka membaca puisinya. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label puisi cinta. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.
Cinta dan bunga, salah satu judul puisi dari kesempatan ini, adapun masing masing judul puisinya antara lain.
- Puisi cinta dan bunga
- Puisi hitam merubah gelap
- Puisi cinta setipis selendang
Puisi Cinta dan Bunga
Berkayuh kebiduk nestapa siksaRongga dada pecah mendera
Berkaki langit kelam menghitam
Serpihan lara hangus menggeram
Setangkai mawar putih harumnya
Tertetes embun bening kelopaknya
Kumbang datang merekah madu
Terhisap habis berampas pilu
Sederet luka menganga parah
Menetes darah hingga tumpah
Setipis ari cinta berasmara
Seraut puja tercoret nista
Satu belati mengiris perih
Menghambur darah bebasnya gundah
Maut melambai jiwa pun sirna
Sepenggal rasa tinggal cerita
Angin Malam
5 Februari 2016 17:17
Puisi Hitam Merupa Gelap
Kaki malam melangkahi waktuMemutar roda remang membatu
Lolongan awan berbisik pilu
Tertanda linangan tiba bertalu
Serapah burung bergema riuh
Menjinjing raut penuh keluh
Tergʌmbar ranting mencakar langit
Separuh petuah malam menjerit
Tawa berderai penghuni sesat
Menepuk dada menyabda kuat
Buas memangsa pasukan kemelut
Menghiba ratap pecahnya mulut
Misteri histeris berkabut gelap
Kabur melangkah pendosa tiarap
Liar berkaca jemari meraba
Terayun belati senyumpun tiba
02022016
Salam Satu Hati
Angin Malam
Puisi Cinta Setipis Selendang
Merayu bait-bait puisi bersulamkan mahkota tiara...Bongkahan memutih berkilau bak perak disepuh jadi permata...
Sabda kasih merengkuh balutan canda menjadi tawa bahagia...
Merajut asmara biru menautkan rupawan dalam lilitan cinta...
Tersingkap benang emas halus dikulit putih memancar gairah...
Pada dada ranum mengembang bunga tertatap benih...
Usapan lembut berikrar janji disela tarikan desah...
Pengabadian cinta bermulut manis bibir mengulum celah...
Selaput ari merentang kisah asmara meneteskan noda...
Berdaun hijau dan bermanik bening lugu tersapa...
Ayu melentik selendang merah terperah durjana...
Habis berampas tinggal rasa terdera coretan siksa...
23012016
Salam Satu Hati
Angin Malam
Demikianlah Puisi cinta dan bunga karya dari Angin malam, silakan di telusuri di blog ini karya dia yang lain. jika suka membaca puisinya. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label puisi cinta. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.