Puisi Asmara Di Penghujung Petang
Thursday, April 21, 2016
Puisi asmara di penghujung petang. Pengertian ssmara adalah perasaan yang senang dari sesorang karena cinta. Asmara merupakan suatu istilah yang sangat umum bagi mereka yang menjalani percintaan, Asmara biasa juga di sebut rasa cinta. Istilah asmara sendiri lebih cenderung pada perjalan cerita cinta dari orang yang sedang berkasih
Berkaitan dengan kata asmara, puisi asmara di penghujung petang, satu dari dua judul puisi asmara di kesemptan ini, adapun masing masing judul puisinya antara lain.
PUISI ASMARA DI PENGHUJUNG PETANG
Di penghujung petang
Kita bercerita Senang riang
Sesekali berhias cerita suram
Masa berlalu yang telah karam
Hilang, menjadi sebuah kenangan
Selayak memori di negeri berawan
Suka duka menjadi cermin
Bahagia seperti mekar bunga yasmin.
Kini masa telah beralu pergi
Biarkan Hilang, jangan di ungkit lagi
Tatap kedepan, pandanglah aku
Hadir memberi warna dalam hidupmu
Kelam tak seharusnya berbayang
Suram kujadi sekuntum kembang
Menghiasi dunia baru kita bersama
Mengapai indahnya sebuah kama.
Balikpapan 210416 23:45
PUISI PANGGUNG ASMARA
Peran setia, terasa begitu sulit tuk di lakoni.
Semampu mungkin.
Sebisa mungkin.
Skenario nya berbelit belit.
Peran munafik,.
Begitu renyah.
Mudah di cerna.
Semua berjalan begitu mulus.
Bahkan piguran keasyikkan.
Menyelami peran selingkuh.
Sutradara geleng kepala.
Tak tahu kapan berkata "CUT".
Yang dia lihat alur nya kusut.
Peran romantis di pandang sinis.
Cinta tragis pemirsa menangis.
Asmara,....
Liku naskahnya sarat derita.
CILILIN,171116, HUSAIN ISMAIL.
Demikianlah puisi Asmara di penghujung patang. Baca juga puisi puisi yang lain yang ada di blog ini, Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya, bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label puisi cinta. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.
Berkaitan dengan kata asmara, puisi asmara di penghujung petang, satu dari dua judul puisi asmara di kesemptan ini, adapun masing masing judul puisinya antara lain.
- Puisi asmara di penghujung petang
- Puisi panggung asmara
PUISI ASMARA DI PENGHUJUNG PETANG
Oleh: Anderline
Di penghujung petangKita bercerita Senang riang
Sesekali berhias cerita suram
Masa berlalu yang telah karam
Hilang, menjadi sebuah kenangan
Selayak memori di negeri berawan
Suka duka menjadi cermin
Bahagia seperti mekar bunga yasmin.
Kini masa telah beralu pergi
Biarkan Hilang, jangan di ungkit lagi
Tatap kedepan, pandanglah aku
Hadir memberi warna dalam hidupmu
Kelam tak seharusnya berbayang
Suram kujadi sekuntum kembang
Menghiasi dunia baru kita bersama
Mengapai indahnya sebuah kama.
Balikpapan 210416 23:45
PUISI PANGGUNG ASMARA
HUSAIN ISMAIL
Peran setia, terasa begitu sulit tuk di lakoni.Semampu mungkin.
Sebisa mungkin.
Skenario nya berbelit belit.
Peran munafik,.
Begitu renyah.
Mudah di cerna.
Semua berjalan begitu mulus.
Bahkan piguran keasyikkan.
Menyelami peran selingkuh.
Sutradara geleng kepala.
Tak tahu kapan berkata "CUT".
Yang dia lihat alur nya kusut.
Peran romantis di pandang sinis.
Cinta tragis pemirsa menangis.
Asmara,....
Liku naskahnya sarat derita.
CILILIN,171116, HUSAIN ISMAIL.
Demikianlah puisi Asmara di penghujung patang. Baca juga puisi puisi yang lain yang ada di blog ini, Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya, bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label puisi cinta. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.