Puisi Bulan Luruh
Wednesday, April 20, 2016
Puisi bulan luruh. Luruh dalam kamus bahasa indonesia adalah jatuh atau gugur karena sudah sampai waktunya (tentang buah, daun, rambut, dan sebagainya) Sedangkan pengertian bulan Pengertian bulan adalah benda langit yg mengitari bumi, bersinar di malam hari sebab pantulan sinar mentari atau masa atau jangka saat perputaran bulan mengitari bumi dari mulai tampaknya bulan hingga hilang kembali.
Mungkin begitulah jika pengertian kedua kata pada judul. akan tetapi puisi kebanyakan mengunakan kata kiasan, jadi terkadang tak seperti pengertian kata yang sesungguhnya, seperti pada puisi bulan luruh, jika diartika artinya bulan jatuh, mungkinkah puisinya bercerita bulan jatuh, untuk lebih jelasnya silahkan disiman saja puisi patidusa cemara berikut ini.
Seputih melati
Derai rinai terhenti
Menyibak tirai musim berganti
Belaian
Anggun berpelukan
Di negeri berawan
Laksana sakura terangkai jambangan
Bersemi
Retas mengerami
Cahaya kehangatan mengilhami
Kemilau di tumpukan jerami
Menangguh
Bulan luruh
Purnama belah separuh
Dua sejoli dalam terjatuh
Kemilau Mata Bening
SAA Mksr, 20/04/2016
Demikianlah puisi Bulan Luruh dari Kemilau Mata Bening. baca juga puisinya yang lain yang ada di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya, bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label puisi patidusa. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.
Mungkin begitulah jika pengertian kedua kata pada judul. akan tetapi puisi kebanyakan mengunakan kata kiasan, jadi terkadang tak seperti pengertian kata yang sesungguhnya, seperti pada puisi bulan luruh, jika diartika artinya bulan jatuh, mungkinkah puisinya bercerita bulan jatuh, untuk lebih jelasnya silahkan disiman saja puisi patidusa cemara berikut ini.
PUISI BULAN LURUH
SehatiSeputih melati
Derai rinai terhenti
Menyibak tirai musim berganti
Belaian
Anggun berpelukan
Di negeri berawan
Laksana sakura terangkai jambangan
Bersemi
Retas mengerami
Cahaya kehangatan mengilhami
Kemilau di tumpukan jerami
Menangguh
Bulan luruh
Purnama belah separuh
Dua sejoli dalam terjatuh
Kemilau Mata Bening
SAA Mksr, 20/04/2016
Demikianlah puisi Bulan Luruh dari Kemilau Mata Bening. baca juga puisinya yang lain yang ada di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya, bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label puisi patidusa. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.