Skip to main content

Puisi Sandiwara Cintamu

Puisi Sandiwara Cintamu
Puisi sandiwara cinta. Pengertian sandiwara menurut para ahli, sandiwara adalah suatu jenis cerita yg bisanya dalam bentuk tertulis ataupun tak tertulis, yg terutama lebih ditujukan untuk dipentaskan daripada dibaca.biasanay yang di pentaskan adalah Sebuah lakon tertulis merupakan suatu jenis karya sastra yg terdiri berasal dialog antar para pelakon serta latar belakang peristiwa.

Secara umum kata sandiwara dalam bahasa Indonesia diartikan sama dengan drama. tapi secara khusus istilah sandiwara mengacu pada kesenian pertunjukan teater drama tradisional masyarakat Indonesia.

Tetapi kata sandiwara dalam bahasa sehari hari, biasanya adalah kepura-puraan, yang identik dengan suatu kebohongan. Jadi sadiwara cinta jadi di artikan kepura-puraan dalam suatu hubungan asmara, mungkin begitulah kira- kira tentan sandiwara

Dibawah ini puisi sandiwara cintamu karya dari dewi rose. salah satu penggalan baitnya, "Mengapa kini kurasakaan lain di hatiku, Kau diam dan acuh tak acuh, Sering kau marah tanpa alasan membuatku curiga, Terbukalah berterus terang". Selanjutnya disimak saja puisinya berikut ini.

PUISI SANDIWARA CINTAMU
By. DewyRose.

Mengapa kau nyalakan api
Cinta di hatiku
Membakar jiwa yang merana
Kata manismu
membuatku yakin kepadamu
Hingga membuatku terlena

Semanis madu
Kata yang terucap dari lisanmu
Sepahit empedu kini yang kurasakan

Rindu padamu setiap hari
Bayang dirimu mengg0da jiwa

Kini tiada lagi nyanyian rindu
Semua bagaikan debu
Musnah terbawa bayu

Mengapa kini kurasakaan lain di hatiku
Kau diam dan acuh tak acuh
Sering kau marah tanpa alasan membuatku curiga
Terbukalah berterus terang

Sayang
Secawan bisa kepalsuan kau beri
Pesona kemunafikan mulai menjelma

Apa maumu katakan saja
Bila kau bosan kau marah kau benci
Katakan saja

Kini
Aroma kepalsuan mulai menyebar
Pahitnya mengaliri seluruh tubuh

Walau berat hatiku melupakan dirimu
Jangan kau bersandiwara kepadaku
Bosan mungkin itu sifatmu
Benci bila ingat dirimu
Bosan terserah apa maumu
Jalanku masih panjang

Biarkan sandiwara cintamu berlalu

Bkz, 18.05.16
21:50


Demikianlah puisi sandiwara cinta. Baca juga karya/puisi dewi rose yang lain yang ada di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya, bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.