Puisi Syukur Engkau Masih Percaya
Friday, June 10, 2016
Puisi syukur engkau masih percaya. Pengertian syukur berarti mengucapkan terima kasih kepada Allah, misalnya, ia mengucapkan syukur kepada allah sebab terlepas dari marabahaya. kata syukur sering juga di artikan untunglah atau pernyataan lega karena senang dan lain sebagainya
Puisi syukur engkau masih percaya, Judul ini hanya kombinasi dari judul puisi di kesepamtan ini, ada empat puisi kali ini kita update, adapun masing masing dari judul puisinya antara lain.
PUISI APA ENGKAU MASIH PERCAYA
Berserah serendah sujudku
Bersujud serendah batas-Mu
Aku ini, yaa rabb..
Apa Engkau masih percaya ?
Seumur hidup mendustakan-Mu
Dosa menjadi darah yang memompa jantungku
Aku ini, yaa rabb..
Busuk jiwa sampah-sampah dunia
Apa Engkau masih percaya.??
Duri dari debu yang terkecil
Yang kasat mata
Yang tak terjamah indra
Apa Engkau masih percaya..?
Takala jasad bersimpuh memohon ampunan
Mengeluh karma buah dari apa yang kutanam
Apa Engkau masih percaya..?
Aku, yaa rabb...
Pada genggam tasbih munajat diri
Ia merayu
Ia mulai merindu
Rojali meneteskan titik yang tadinya beku
Ia mulai tersedu
Jelas sesak begitu nyata dalam biru
Rojali pun malu
Saat cermin menggʌmbar dosa yang keseribu
Sekali lagi tempat sajadahnya yang dulu lusuh
Di seka airmata agar ia mampu
Menjumpai yang paling ia rindu
Tetapi malam masihlah diam
Tak menjawab sepertinya padam
Rojali resah
Ia bertanya pada tuhannya
Apakah segala salah dan dosa
Mampu kuhapus dalam semalam ?!
Rojali pasrah
Ia teriakkan segala yang menggumpal di dada
Tuhan, aku mencarimu
Temuilah daku
Pada sujudku
Pada persembahanku
UntukMu
Hanya padaMu
Rojali teriak lantang
Dalam hatinya yang masih tersisa aroma jalʌng
Atau aku harus berpulang
Jemputlah aku
Nasibnasib malang
Sayup sayup teriakannya menghilang
Ditelan malam yang benarbenar diam
Rojali kembali pada diam
Ia benarbenar diam
Sekujurnya kaku
Rojali membiru
Di atas sajadah tergeletak
Bisu
Tak ada lagi teriakkan lalu
BKA
Batavia, 070616
PUISI PRINSIP
Di tubuhku beredar kemalasan
Akan kuhempaskan di hamparan lautan
Bulan ramadhan bukan bulan bermalas-malasan
Kumanfaatkan beribadah kepada Allah
Sujudku..
Doaku 1/3 malam untuk-Mu
Ya, Allah...
Ampunilah dosa-dosaku
Tempatkanlah disurga-Mu
Jauhkan dari neraka-Mu
Aamiin.
sm/05/06/2016@siamir.marulafau
Karena bisa buat diriku menerawang masa depan tuk menerangi kyakinan masa sekarang
Sujud
Ku jadikan simbol syukurku padamu yang maha bijak
Kini hadir sedikit kebahagiaan pada bibir tanpa tulang meski tak menyerap dalam qalbi
Yaa Rab
Kau pelindung dari semua sifat,
Yaa Rab
Syukurku adalah tasbih dalam sujudku.
Gusdul Surabaya'23'04'16
Demikianlah Puisi syukur engkau masih percaya. Baca juga puisi - puisi realigi yang ada di blog ini, Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya, bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.
Puisi syukur engkau masih percaya, Judul ini hanya kombinasi dari judul puisi di kesepamtan ini, ada empat puisi kali ini kita update, adapun masing masing dari judul puisinya antara lain.
- Puisi apa engkau masih percaya
- Puisi kuteriaki malam tapi ia diam
- Puisi prinsip
- Puisi syukur
PUISI APA ENGKAU MASIH PERCAYA
Must Thegoeh Therealkidrock
Berserah serendah sujudkuBersujud serendah batas-Mu
Aku ini, yaa rabb..
Apa Engkau masih percaya ?
Seumur hidup mendustakan-Mu
Dosa menjadi darah yang memompa jantungku
Aku ini, yaa rabb..
Busuk jiwa sampah-sampah dunia
Apa Engkau masih percaya.??
Duri dari debu yang terkecil
Yang kasat mata
Yang tak terjamah indra
Apa Engkau masih percaya..?
Takala jasad bersimpuh memohon ampunan
Mengeluh karma buah dari apa yang kutanam
Apa Engkau masih percaya..?
Aku, yaa rabb...
PUISI KUTERIAKI MALAM TAPI IA DIAM
Rojali sendiriPada genggam tasbih munajat diri
Ia merayu
Ia mulai merindu
Rojali meneteskan titik yang tadinya beku
Ia mulai tersedu
Jelas sesak begitu nyata dalam biru
Rojali pun malu
Saat cermin menggʌmbar dosa yang keseribu
Sekali lagi tempat sajadahnya yang dulu lusuh
Di seka airmata agar ia mampu
Menjumpai yang paling ia rindu
Tetapi malam masihlah diam
Tak menjawab sepertinya padam
Rojali resah
Ia bertanya pada tuhannya
Apakah segala salah dan dosa
Mampu kuhapus dalam semalam ?!
Rojali pasrah
Ia teriakkan segala yang menggumpal di dada
Tuhan, aku mencarimu
Temuilah daku
Pada sujudku
Pada persembahanku
UntukMu
Hanya padaMu
Rojali teriak lantang
Dalam hatinya yang masih tersisa aroma jalʌng
Atau aku harus berpulang
Jemputlah aku
Nasibnasib malang
Sayup sayup teriakannya menghilang
Ditelan malam yang benarbenar diam
Rojali kembali pada diam
Ia benarbenar diam
Sekujurnya kaku
Rojali membiru
Di atas sajadah tergeletak
Bisu
Tak ada lagi teriakkan lalu
BKA
Batavia, 070616
PUISI PRINSIP
Karya :siamir marulafau
Di tubuhku beredar kemalasanAkan kuhempaskan di hamparan lautan
Bulan ramadhan bukan bulan bermalas-malasan
Kumanfaatkan beribadah kepada Allah
Sujudku..
Doaku 1/3 malam untuk-Mu
Ya, Allah...
Ampunilah dosa-dosaku
Tempatkanlah disurga-Mu
Jauhkan dari neraka-Mu
Aamiin.
sm/05/06/2016@siamir.marulafau
PUISI SYUKUR
Keputusanmu adalah yang terbaik untukkuKarena bisa buat diriku menerawang masa depan tuk menerangi kyakinan masa sekarang
Sujud
Ku jadikan simbol syukurku padamu yang maha bijak
Kini hadir sedikit kebahagiaan pada bibir tanpa tulang meski tak menyerap dalam qalbi
Yaa Rab
Kau pelindung dari semua sifat,
Yaa Rab
Syukurku adalah tasbih dalam sujudku.
Gusdul Surabaya'23'04'16
Demikianlah Puisi syukur engkau masih percaya. Baca juga puisi - puisi realigi yang ada di blog ini, Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya, bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.